Warga Desa Pangadegan mendapatkan Bantuan Penyaluran Beras Perlindungan Sosial dari Provinsi Banten

Oktober 12, 2023
Kamis, 12 Oktober 2023


Tangerang, -- Penyaluran Beras Perlindungan Sosial di laksanakan di Kantor Desa Pangadegan Kecamatan Pasar Kemis Kabupaten Tangerang. Kamis (12/10/23). 

Hadir dalam penyaluran beras tersebut Kepala Desa Pangadegan Sekdes.pangadegan Staf Desa Babinsa dan Binamas Desa para ketua RT dan RW ketua Bpd Desa Pangadegan.

Kasie Kesejahteraan tentang penyaluran beras HASANUDIN  lebih di kenal dengan bang ASRI.mengatakan.

"Alhamdulilah hari ini kita menyalurkan bantuan beras perlindungan sosial dari propinsi Banten sebanyak 614 KPM dan sehari sebelum penyaluran kita bekerja sama dengan ketua RW dan RT Desa Pangadegan untuk memberikan surat undangan atau nomor antrian di mana para warga atau KPM harus membawa poto copy ktp dan poto copy kartu keluarga serta nomor antrian agar dicocokkan dengan data yang ada di Desa.

"Alhamdulilah hari ini penyaluran beras berjalan dengan baik dan lancar, dimana harga beras ahir ahir ini mengalami kenaikan dan beras adalah salah satu kebutuhan pokok sehari hari dengan adanya bantuan beras ini warga masyarakat bisa terbantu," tuturnya

Titin salah satu warga yang tinggal di kampung Lamporan RT 04 RW 05 mengutarakan terima kasih saya ucapan kepada pemerintah Provinsi Banten dan pemerintah Desa Pangadegan yang telah membantu saya dan warga yang kurang mampu sehingga dengan adanya bantuan ini kami bisa bernapas lega dan merasa sangat terbantu sekali dimana sehari hari kami hanya buruh serabutan sekali lagi kami ucapkan terima kasih atas bantuannya.

(H.Upi) 

Thanks for reading Warga Desa Pangadegan mendapatkan Bantuan Penyaluran Beras Perlindungan Sosial dari Provinsi Banten | Tags:

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »

Related Posts

Show comments
Hide comments

0 komentar on Warga Desa Pangadegan mendapatkan Bantuan Penyaluran Beras Perlindungan Sosial dari Provinsi Banten

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *